Postingan

5 Cara Menghilangkan Stress Dalam Islam

Gambar
5 Cara Menghilangkan Stress Dalam Islam Daripada menggunakan cara yang tidak jelas dalam menghlangkan stres itu. Lebih baik gunakan cara menghilangkan stres menurut Islam. Berikut adalah cara menghilangkan stres menurut Islam seberapa berat pun masalahnya : 1. Membaca Al Qur’an Beserta Maknanya Al Qur’an adalah Kalamullah. Dengan membacanya berarti kita sedang berinteraksi dengan Allah. Sehingga ketenangan akan muncul darinya. Membaca Al Qur’an itu termasuk ibadah yang menenangkan dan berpahala, meskipun tidak tau apa maksud dan artinya. Namun agar therapy stres ini memberikan efek yang tahan lama, baca juga artinya dan pahami maksud dari kandungannya. Membaca Al Qur’an yang paling baik itu istiqomah, yaitu membaca Al Qur’an dengan konsisten. Meskipun yang dibaca hanya satu halaman perhari itu lebih baik daripada sekali membaca Al Qur’an 1 juz namun tidak istiqomah. Oleh sebab itu, sesuaikanlah dengan kemampuan diri. Seberapa kuat kira-kira diri kita agar mampu memba...

Cara Menurunkan Berat Badan Dengan Cepat

Gambar
Cara menurunkan berat badan dengan cepat Cara menurunkan berat badan secara alami dengan diet Cara menurunkan berat badan identik dengan kata diet. Ya, memang untuk menurunkan berat badan kita mesti melalui proses diet. Namun diet di sini tidak melulu soal diet ekstrim yang tidak makan sama sekali hanya agar berat badan cepat turun. Diet dengan perubahan pola makan yang drastis apalagi sampai tidak makan, malah berisiko terkena gangguan kesehatan pula. Meski sudah berusaha keras, diet yang tidak sehat juga tidak membuat perubahan yang signifikan. Terapkan gaya hidup sehat demi menjaga kestabilan berat badan ideal dalam jangka waktu yang panjang. 1. Menentukan Target Tetapkan target yang realistis sebelum diet dan selama diet berlangsung. Jangan terlalu berobsesi menurunkan berat badan secara cepat. 1 kilogram seminggu sudah cukup. Tetapkan pula target-target kecil seperti, tidak makan gorengan, tidak makan makanan cepat saji, dan lainnya. 2. Berpikiran optimis Se...

Tips Simple Menjaga Kesehatan Kulit

Gambar
7 Tips untuk Menjaga Kesehatan Kulit Sebagai organ tubuh terbesar dan terluar, kulit sangat rentan untuk terkontaminasi dengan kotoran/bakteri/mikroorganisme lainnya. Oleh karena itu, menjaga kesehatan kulit sangatlah penting. Karena, mengabaikan gangguan kesehatan kulit sekecil apapun dapat mengakibatkan gangguan kesehatan yang lebih serius. Kesehatan kulit yang terganggu juga dapat membuat Anda merasa tidak percaya diri. Lagipula, siapa yang tidak ingin memiliki kulit yang sehat? Semua orang pasti menginginkannya, meskipun setiap orang memiliki definisi yang berbeda tentang kulit sehat. Namun secara umum, kulit yang sehat ditandai dengan tekstur kulit yang lembut dan lembab, sehingga membuat Anda merasa nyaman, bebas beraktivitas, dan percaya diri. Oleh karena itu berikut adalah beberapa tips untuk menjaga kesehatan kulit Anda: 1. Jangan merokok Tips sederhana untuk menjaga kesehatan kulit adalah dengan tidak merusaknya. Merokok adalah salah satu hal yang dap...

Tips Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut

Gambar
Tips Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut Sariawan, gusi bengkak, bau mulut , atau gigi berlubang adalah beberapa contoh dari kesehatan gigi dan mulut yang buruk. Padahal, masalah gigi atau gusi tidak melulu sekadar bikin sulit makan ataupun bicara. Sebuah studi menemukan bahwa kesehatan gigi dan mulut yang buruk dapat menimbulkan berbagai komplikasi penyakit membahayakan. Oleh karena itu, kami menyajikan beberapa tips berguna untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut. Cara mudah menjaga kesehatan gigi dan mulut 1. Jangan sikat gigi terlalu keras Salah satu tujuan sikat gigi adalah menghilangkan plak gigi. Namun, jika Anda menyikat gigi terlalu keras, gesekannya dapat merobek gusi dan mengikis enamel gigi yang relatif tipis. Akibatnya, gigi Anda jadi lebih sensitif. Selain itu, cara sikat gigi yang tidak benar dapat menyebabkan plak gigi malah menumpuk dan mengeras yang dapat berakibat pada gingivitis (peradangan gusi). Menyikat gigi harus...

Cara Hidup Sehat Ala Rasulullah SAW

Gambar
TIPS CARA HIDUP SEHAT ALA RASULULLAH SAW Sehat adalah dambaan bagi semua orang, entah itu muda, tua, kaya maupun miskin. Banyak yang bilang kalau sehat itu mahal harganya. Dan seiring munculnya berbagai macam penyakit di beberapa dekade ini, banyak orang mulai berlomba-lomba mencari dan mempelajari tips hidup sehat. Sebagai konsekuensi dari pola hidup dan pola konsumsi manusia akhir-akhir ini, hal tersebut nampaknya menjadi hal yang lumrah. Banyak sekali hal-hal kecil yang dapat kita lakukan untuk memperoleh kehidupan yang sehat. Salah satu yang patut untuk disimak adalah tips hidup sehat ala rasulullah. Apa saja sih tipsnya? Lihat beberapa poin di bawah ini yang mungkin bisa bermanfaat dan menjadi solusi bagi kehidupan Anda: 1. Tidak berlebihan ketika makan Tips hidup sehat sehari-hari seperti ini nampaknya sudah sering kita dengar, namun susah untuk diterapkan. Hal ini wajar saja, ketika semua serba ada dan mudah dijangkau kita sreing lupa memikirkan perut dan...

Olahraga Untuk Meninggikan Badan

Gambar
5 Olahraga untuk Meninggikan Badan Berbicara soal olahraga, jika rutin melakukan olahraga dipercaya bermanfaat bukan hanya membuat tubuh sehat dan bugar, namun bisa membantu dalam menambah tinggi badan. Disarankan untuk melakukan olahraga yang memberikan beban pada tulang panjang kaki seperti jogging , lari, lompat tali, basket, bersepeda, dan renang. Dengan olahraga tersebut, tulang dirangsang untuk terus tumbuh karena hentakan berat badan. Berikut penjelasan tentang  gerakan dan olahraga untuk meninggikan badan yang telah disebutkan di atas. Jogging dan Lari Olahraga peninggi badan seperti jogging dan berlari memiliki manfaat yang sangat baik bagi kesehatan tubuh. Kedua olahraga ini dipercaya mampu membantu membakar kalori, dan membakar lemak. Jogging dan lari juga dapat membantu untuk menambah tinggi badan, karena jogging dan lari bisa membantu memperkuat bagian kaki dan mampu menstimulus pertumbuhan tulang. Lakukanlah jogging atau berlari pagi hari secara ...

Manfaat Menari Untuk Kesehatan

Gambar
MANFAAT MENARI UNTUK KESEHATAN Dokter Andi Kurniawan, SpKO dari Indonesia Sports Medicine Centre, menyatakan aktivitas menari adalah aktivitas atau latihan fisik yang apabila dilakukan terus menerus akan memberikan dampak positif bagi kesehatan dan kebugaran kita. Menari ini juga merupakan gabungan antara aktivitas fisik, interaksi sosial, ekspresi kreatif, dan emosional.Kegiatan menari cocok sekali bagi Anda yang kurang menyukai olahraga yang bersifat individual. So, grab a partner and dance! Memperbaiki keseimbangan Bertambahnya usia akan memengaruhi kondisi fisik, salah satunya keseimbangan. Namun jangan khawatir, sebuah penelitian dari J ournal of Aging and Physical Activity menyatakan, beberapa jenis tarian seperti tango terbukti dapat memperbaiki keseimbangan tubuh. Menari tango melibatkan gerakan cepat dan postur tubuh yang benar. Dengan beitu menari dapat membantu memperbaiki kondisi tubuh Anda. Meningkatkan energi Ada nasihat bahwa bila Anda merasa letih, le...